EVAKUASI ULAR KOROS DI RUMAH WARGA DESA KALIWATUBUMI
EVAKUASI ULAR KOROS DI RUMAH WARGA DESA KALIWATUBUMI

By Administrator 05 Jan 2026, 14:08:16 WIB Kegiatan
EVAKUASI ULAR KOROS DI RUMAH WARGA DESA KALIWATUBUMI

PURWOREJO, Pos Damkar Kutoarjo mendapat laporan dari salah satu warga bahwa ada ular di Dalam hunian warga yang berlokasi di Jl. Kutoarjo - Kebumen, Desa Kaliwatu Bumi, Kecamatan Butuh ,  Kabupaten Purworejo, Minggu (04/01/2026).
Menindaklanjuti laporan tersebut, Pemadam Kebakaran Purworejo memvalidasi laporan dan memberangkatkan 1 Unit Mobil Damkar dengan 3 personil menuju lokasi kejadian untuk proses evakuasi Ular tersebut.

Dengan menggunakan peralatan, Ular berhasil dievakuasi oleh petugas. Ular lalu dibawa ke Pos Damkar Kutoarjo yang nantinya di lepas liarkan.